21/09/13

Cara membuat sitemap/daftar isi otomatis




Kali ini saya akan mempostingkan cara membuat halaman sitemap/daftar isi otomatis, ini hampir sama dengan cara membuat daftar isi berdasarkan label otomatis yang membedakannya hanya dari tampilannya saja,,

tidak usah berlama-lama lagi langsung saja lihat caranya di bawah:

1. masuk terlebih dahulu ke blogger kalian
2. klik opsi lalu pilih laman
3. setelah itu kalian pilih laman baru
4. setelah masuk ke laman baru kalian pilih penulisannya dengan format HTML bukan Compose
5. kalau sudah di ganti format penulisannya dengan HTML kalian copy script dibawah ini dan masukan kedalamnya.


<link href="http://abu-farhan.com/script/acctoc/acc-toc.css" media="screen" rel="stylesheet" type="text/css"></link><script src="http://marewainfo.googlecode.com/files/marewa.js"></script><script src="http://sahabatbloggerr.blogspot.com/feeds/posts/summary?max-results=1000&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc"></script><script type="text/javascript">var accToc=true;</script><script src="http://abu-farhan.com/script/acctoc/accordion-pack.js" type="text/javascript"></script>

6. jika sudah tinggal publikasikan dan lihat hasilnya.

sekian pencerahan dari saya mudah-mudahan berhasil dan bermanfaat buat blog kalian..

terimakasih..........



Tidak ada komentar:

Posting Komentar