13/09/13

Cara memasang widget statistic bola dunia di blog

kali ini saya akan mencoba memberi tahu kepada kalian, apa itu statistic blog.
Widget statistic adalah widget yang menampilkan jumpah visitor atau statistik di blog kita, selain statistic visitor ada juga statistic bola dunia atau globe, jadi pengunjung yang online di blog kita akan di tampilkan pada titik-titik didalam globenya nanti.







langsung saja lihat caranya di bawah :

1. Buka, http://www.revolvermaps.com/?target=home











2. Pilih get your globe di atas bar

3. Selanjutnya kalian tinggal pilih ukuran sesuai keinginan kalian, ukuran normalnya 220px











4. Pilih warna globe dan lihat previewnya di sebelah kanan layar, dan jangan lupa centang sesuai yg kalian inginkan.

5. Lalu copy paste skrip yang berada di bagian bawah page revolver ke notepad









6. Lalu login ke blogger

7. Masuk ke dashboard

8. Pilih tata letak

9. Pilih add gadget

10. Pilih HTML/JavaScript

11. Copy pastekan script yang tadi di notepad ke dalam box konten

12. Lalu save dan selesai...
lihat hasilnya....

selamat mencoba, semoga berhasil ya...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar